oleh admin_dpt | Okt 4, 2022 | Berita
Semarang (4/10), dosen Program Studi Perikanan Tangkap, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, Universitas Diponegoro meraih gelar doktor dari program studi Manajemen Sumberdaya Perairan. Ibu Trisnani Dwi Hapsari telah menyelesaikan disertasi yang berjudul...
oleh admin_dpt | Sep 27, 2022 | Berita
Semarang (27/9), Salah satu dosen Perikanan Tangkap Undip (Ir. Bambang Argo Wibowo, M.Si.) meraih gelar doktor pada prgram studi S3 Ilmu Kelautan. Penelitian yang dilakukan bertempat di Kabupaten Rembang. Disertasi yang dilakukan berjudul Strategi Pengelolaan Kawasan...
oleh admin_dpt | Sep 20, 2022 | Berita
Semarang (20/9), Forum Pimpinan Perguruan Tinggi Perikanan dan Kelautan Indonesia (FP2TPKI) yang merupakan forum seluruh pimpinan yang memiliki Fakultas, atau Program Studi bidang perikanan dan kelautan yang ada di Indonesia melakukan pertemuan pada bulan September...
oleh admin_dpt | Agu 25, 2022 | Berita, Penelitian & Pengabdian
Semarang (25/8), Departemen Perikanan Tangkap (DPT) Universitas Diponegoro (Undip) melakukan kerjasama riset dengan Yayasan Rekam Nusantara pada tahun 2022. Kolaborasi penelitian tersebut dilakukan untuk meneliti aspek biologi ikan di perairan pantai utara Jawa...
oleh admin_dpt | Agu 15, 2022 | Berita
Cirebon (15/8), Acara ini bertujuan untuk mendapatkan pengetahuan tentang proses pembuatan jaring alat tangkap ikan maupun arah gerak dan kegiatan pada PT. Arteria Daya Mulia di Cirebon. Acara tersebut dihadiri oleh beberapa dosen yaitu: bapak Dr. Ir. Herry Boesono S,...
oleh admin_dpt | Agu 12, 2022 | Berita
Halo Sobat Perikanan! Departemen Perikanan Tangkap Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan mempersembahkan sebuah Webinar yang merupakan kelanjutan dari Webinar sebelumnya. Webinar ini mengangkat topik “Peranan Perbankan dalam Pengembangan Usaha Perikanan”...
Komentar Terbaru